Rabu, 11 Juni 2014

Cara Membuat Blog (Blogspot.com)

Anda mungkin sering mencari sesuatu di internet dan untuk menemukan sesuatu yang anda cari, anda pasti mengunjungi sebuah blog. Pernahkah di benak anda terpikir untuk membuat blog sendiri? pasti ada yang berpikir kalau membuat blog itu susah. Disini masterbama akan berbagi informasi tentang cara membuat blog.

Blogger Logo


Yang Diperlukan :

1. Laptop
2. Koneksi Internet
3. Akun Gmail

Cara :

1. Login ke blogger.com menggunakan akun Gmail.

Login page gmail.com

(Jika anda baru pertama kali login ke blogger maka klik "Continue to Blogger" atau "Lanjutkan ke Blogger").

Cara Membuat Blog (Blogspot.com)

2. Klik "Blog Baru".

Cara Membuat Blog (Blogspot.com)

3. Anda akan disuruh mengisi seperti dibawah ini;
- Masukkan Judul blog anda (Nama Blog).
- Alamat Blog.
- Pilih Template

Cara Membuat Blog (Blogspot.com)

4. Klik "Buat Blog!".
5. Klik Blog yang barusaja anda buat.

Cara Membuat Blog (Blogspot.com)

6. Anda bisa membuat postingan dengan meng-klik "Entri Baru". Apa itu postingan? yang sedang anda baca sekarang adalah salah satu postingan dari blog masterbama.

Cara Membuat Blog (Blogspot.com)

7. Untuk melihat blog anda, klik "Lihat Blog"

Bagaimana? mudah bukan.. Jika masih bingung silahkan berkomentar.
Cara Membuat Blog (Blogspot.com)
4/ 5
Oleh